Materi SMP/ MTs Kelas 7

CAKUPAN MATERI BAHASA INGGRIS
KELAS 7 / SMESTER 1

1. Teks transaksional interpersonal.
  • Menyapa yang belum/ sudah dikenal.
  • Memperkenalkan diri sendiri/orang lain
  • Memerintah atau melarang
  • Meminta dan memberi informasi
  • Mengucapkan terima kasih
  • Meminta maaf
  • Mengungkapkan kesantunan

A : Good morning/How are you?
B : Fine, thanks. Nice to meet you.

- hello, I’m Nina.
- This is Reny.

- Don’t do that
- Stop it.

A : Where’s the book?
B : It’s there.

A : Thank you.
B : You’re welcome.

A : I’m sorry.
B : It’s Okay.

- Please

2. Teks Fungsional pendek.
  • berbagai instruksi
  • menyebut daftar benda
  • ucapan selamat
  • pengumuman.

CAKUPAN MATERI BAHASA INGGRIS
KELAS 7 / SMESTER 2

1. Teks transaksional interpersonal.
  1. Meminta dan memberi jasa
  2. Meminta dan memberi barang
  3. Meminta dan memberi fakta
  4. Meminta dan memberi pendapat
  5. Menyatakan suka dan tidak suka
  6. Meminta klarifikasi
  7. Merespon secara interpersonal

A : Pass me the pencil, please.
B : Sure, Here you are.

A : Give me a piece of paper, please.
B : Sure. Here you are.

A : did you come here yesterday?
B : I did. No, I didn’t

A : What do you think of this?
B : Not bad.

- I like tea.
- I don’t like coffee.

A : Are you sure?
B : Yes. I am

- Are you? / Aren’t you?
- do you?


2.Teks Fungsional pendek.
  • a. berbagai instruksi
  • b. menyebut daftar benda
  • c. ucapan selamat
  • d. pengumuman.

3.Teks Monolog
  • a.Descriptive
  • b.Procedure
Diberdayakan oleh Blogger.

 
Design by Sh4ring-inform4tion | Bloggerized by Arief Permana - Berbagi Ilmu dan Info | Indahnya Berbagi